www.pusatmitsubishisemarang.com – PT Mitsubishi akhirnya mengeluarkan New Xpander Cross pada pembukaan GIIAS 2022 pada Kamis, 11 Agustus 2022. Hadirnya generasi terbaru dari jajaran mobil Xpander ini semakin menambah pilihan kepada masyarkat Indonesia dalam memilih mobil impian yang berjenis MPV.
Dilengkapi dengan beragam fitur canggih serta fitur-fitur keselamatan terbaru, diantaranya fitur AYC atau Active Yaw Control yang mampu memberikan kenyamanan saat melakukan manuver di jalan basah. Fitur ini juga mampu memberikan radius putar yang pendek.
The New Xpander Cross ini juga hadir dengan tampilan yang lebih tangguh, baik eksterior maupun interior untuk menunjanga petualangan yang seru dalam hidup Anda.
Eksterior pada New Xpander Cross ini tampil lebih mewah, desain lampu utamanya berubah bentuk menjadi huruf T seperti yang ada pada New Xpander. Kemudian velgnya juga menggunakan two-tone alloy wheel dengan ukuran 17 inchi, serta grille dan bumper yang didesain baru juga.
Untuk interiornya sendiri tentu saja ditambahkan fitur-fitur baru seperti wirless charging, new steering wheel design, 8 inchi LCD meter cluster, multi around monitor, new micron air filtration, serta joknya menggunakan dual tone synthetic leather dengan heat guard dan mengusung desain dasbor horizontal axis dengan soft pad material.
Varian warna pada New Xpander Cross ini ditambahkan 1 warna baru yakni Green Bronze Metallic melengkapi 4 varian warna sebelumnya. Harganya sendiri mulai dari Rp. 335.750.000 untuk varian Premium CVT dan Rp. 309.950.000 untuk varian MT. Pada periode November 2022 ini, PT Mitsubishi memberikan berbagai kemudahan dalam melakuka pembelian dan proses kepemilikan kendaraan melalui program penjualan yang sangat menarik untuk konsumen yang ingin melakukan pembelian kendaran di bulan November 2022. Untuk New Xpander Cross sendiri akan mendapatkan beberapa bonus antara lain: